Perilaku Hewan

Bagaimana Bunglon Mencari Makan?



Apakah kalian tahu bunglon itu gerakannya? Bagaimana cara bunglon dapat mencari makan?.
gerakan bunglon memang lambat. Tetapi bunglon memiliki kemampuan khusus yaitu lidah yang panjang,  langket dan kemampuan merubah warna kulit. Makanan bunglon berupa serangga-serangga kecil, seperti belalang, capung, dan jangkrik. Serangga-serangga tersebut bergerak sangatlah cepat. Cara bunglon menangkap mangsanya adalah dengan mengendap-endap menuju mangsanya. Dengan menggunakan matanya dia dapat memperkirakan jarak mangsanya. Ketika mangsanya dikira sudah dekat, lalu bunglon melontarkan lidahnya yang lengket. Lidah itau akan menarik mangsanya ke dalam mulutnya.


Bagaimana mereka menjaga diri sendiri ?



Bunglon melindungi diri dengan cara mengubah warna tubuhnya, sesuai dengan warna lingkungan yang ditempatinya. Jika bunglon berada di tanah, warna tubuhnya akan seperti warna tanah. Jika bunglon di atas daun, warna tubuhnya akan seperti warna daun. Perubahan warna bunglon ini disebut mimikri. Mimikri merupakan salah satu cara bagi makhluk hidup untuk berkamuflase.

Cara Bunglon Tidur

Pada saat mengalami pengelupasan kulit, hewan flagellata pada usus bagian belakang rayap ikut terkelupas. Untuk mendapatkan kembali flagellata tersebut, rayap biasanya memakan kembali kelupasannya kulitnya